10 Contoh Efektivitas dan Efisiensi yang Terjadi Akibat Globalisasi Budaya

By Fransiska Viola Gina, Jumat, 3 November 2023 | 18:00 WIB
Efektivitas dan efisiensi sebagai akibat dari globalisasi di bidang budaya. (Nataliya Vaitkevich/pexels)

Ada beberapa contoh efektivitas dan efisiensi yang terjadi sebagai akibat dari globalisasi budaya, antara lain:

1. Bisa membina perdamaian dunia lewat festival budaya. 

2. Banyak budaya yang bisa diperkenalkan karena tak lagi terbatas ruang.

3. Keterampilan budaya makin berkembang.

4. Meningkatkan ketertarikan masyarakat luar negeri dengan mudah.

5. Akulturasi dan kolaborasi budaya bisa makin efektif.

6. Teknologi musik digital bisa memberikan kreasi variatif.

7. Mudah mempelajari budaya luar negeri.

8. Konten budaya di YouTube bisa ditonton orang seluruh dunia.

9. Mengenalkan budaya lebih mudah dengan media sosial.

10. Promosi budaya bisa dilakukan dengan cepat lewat internet.

Nah, itulah contoh efektivitas dan efisiensi yang terjadi sebagai akibat dari globalisasi budaya. Semoga bermanfaat!