Usaha Mengatasi Ancaman Terhadap Persatuan Bangsa, Materi Kelas 5 SD

By Fransiska Viola Gina, Rabu, 15 November 2023 | 10:30 WIB
Usaha mengatasi ancaman persatuan dan kesatuan bangsa. (freepik)

Informasi yang menyebar cepat ini memungkinkan terdapat berita bohong atau yang sering disebut dengan hoax.

Berita bohong ternyata bisa jadi pemicu fenomena putusnya pertemanan, gesekan, hingga permusuhan, lo.

Hoax bisa menyebar cepat, baik melalui saluran media sosial maupun grup chat di berbagai aplikasi pesan.

Oleh karena itu, sebelum menelan mentah informasinya, ada baiknya periksa terlebih dahulu faktanya, ya.

Selain itu, kita juga tidak boleh asal menyebarluaskan informasi yang belum jelas sumber dan kebenarannya.

4. Mewujudkan Sikap Persatuan

Persatuan dan kesatuan bangsa ini bisa dimulai dari lingkungan kecil hingga kemudian diterapkan di lingkungan besar.

Artinya, sebagai warga masyarakat, kita sudah bisa mewujudkan persatuan dan kesatuan. Berikut contohnya:

- Menghormati anggota keluarga.

- Semangat mengikuti kegiatan pembelajaran.

- Mengikuti agenda kerja bakti di masyarakat.

Baca Juga: Menjawab Pertanyaan dari Teks 'Lomba Seni Mempererat Persatuan', Kelas 5 SD

- Menolong tetangga yang terkena musibah.