Upaya yang Bisa Dilakukan untuk Menjaga Kekayaan Hayati, Materi Kelas 5 SD

By Fransiska Viola Gina, Sabtu, 25 November 2023 | 08:00 WIB
Upaya yang bisa dilakukan untuk menjaga kekayaan hayati. (André Cook/pexels)

Selain itu, perlu juga dilakukan sosialisasi kepada masyarakat tentang perlindungan flora dan fauna.

4. Pengendalian Hama

Upaya selanjutnya yang bisa dilakukan untuk menjaga kekayaan hayati adalah dengan pengendalian hama. 

Pengendalian hama bertujuan agar kebutuhan pangan terpenuhi dan menghindari tersebarnya penyakit. 

Caranya adalah bisa dilakukan dengan bahan kimia seperti insektisida atau cara alami dengan manfaatkan ular.

Pengendalian hama ini penting dilakukan pada lahan pertanian agar para petani tidak mengalami gagal panen.

5. Melakukan AMDAL

Sebelum membangun sesuatu, pihak-pihak yang terlibat di dalamnya harus melakukan AMDAL. Apa itu?

Analisis danpak lingkungan (AMDAL) dilakukan untuk memprediksi pengaruh terhadap lingkungan sekitarnya.

Hal ini dilakukan agar pembangunan yang akan dilaksanakan itu tidak merusak kelestarian lingkungan hidup.

Kalau memang harus ada kelestarian yang dikorbankan, maka harus ada solusi atas konsekuensi yang dihadapi.

Melakukan AMDAL ini merupakan salah satu cara baik untuk tetap menjaga dan melestarikan kekayaan hayati.

Nah, itulah upaya yang bisa kita lakukan untuk menjaga kekayaan hayati. Semoga informasi ini bermanfaat!

Baca Juga: Contoh Sumber Daya Alam Non Hayati Unggulan dari Negara-Negara ASEAN