5 Contoh Perilaku Manusia yang Merusak Alam dan Penjelasannya

By Amirul Nisa, Selasa, 28 November 2023 | 09:30 WIB
Membuang sampah sembarangan termasuk perbuatan buruk dan merusak alam. (John Cameron/Unsplash)

Jenis bahan bakar ini akan menghasilkan polusi udara saat digunakan.

Selain itu, penggunaan berlebihan juga berdampak pada pengambilan minyak bumi dalam jumlah banyak dengan waktu yang singkat.

Hal itu bisa membuat cadangan minyak bumi berkurang dengan cepat dan sulit untuk diperbarui.

5. Penggunaan Plastik

Coba teman-teman lihat, berapa banyak barang berbahan plastik yang sudah digunakan.

Menggunakan barang berbahan plastik juga bisa merusak lingkungan terlebih plastik sekali pakai.

Plastik adalah bahan yang sulit untuk diurai alam, sehingga bisa menumpuk dan menjadi sampah yang buruk bagi lingkungan.

Dari berbagai penjelasan itu, teman-teman bisa mengambil kesimpulan kalau berbagai tindakan itu tidak baik untuk dilakukan.

Bahkan berbagai tindakan itu bisa merugikan manusia yang secara tidak langsung dan cukup berbahaya.

Jadi, mulai sekarang cobalah untuk menjaga alam dengan tidak membuang sampah sembarangan, tidak boros bahan bakar, hingga mengurangi penggunaan barang berbahan plastik.

Nah, itu beberapa contoh perbuatan merusak alam yang baiknya tidak teman-teman tiru atau dihindari.

Baca Juga: Bagaimana Cara Bijak Memanfaatkan Kekayaan Alam? Materi Kelas 4 SD

----