Apa yang Dimaksud dengan Tanaman Obat? Materi IPA Kelas 4 SD

By Grace Eirin, Sabtu, 9 Desember 2023 | 08:30 WIB
Tanaman sirih termasuk salah satu contoh tanaman obat. (Pixabay)

7. Akar Manis

Akar manis, yang juga disebut licorice merupakan tanaman yang berasal dari Eropa dan Asia. 

Akar manis sejak lama sudah dimanfaatkan sebagai obat herbal. 

Akar manis memiliki manfaat untuk melancarkan pernapasan dan meredakan batuk, membantu memproduksi lendir sehat di pernapasan untuk melegakan pernapasan. 

8. Kencur

Kencur (Kaempferia galanga) banyak tumbuh di wilayah Asia Tenggara, seperti Indonesia, Kamboja, Thailand, dan Malaysia. 

Di dalam kencur terdapat protein, serat, kalium, fosfor, magnesium, zat besi, kalsium, selenium, dan zinc, dan vitamin. 

Fungsinya dapat membasmi kuman di kulit, gigi dan gusi, serta saluran pernapasan.

----

Kuis!

Apa nama lain tanaman obat

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023