Proses dan Alur Kegiatan Ekonomi di Sekitar Kita, Materi Kelas 4 SD

By Grace Eirin, Jumat, 15 Desember 2023 | 09:00 WIB
Alur kegiatan ekonomi dimulai dari produksi, disalurkan oleh distribusi, kemudian sampai ke konsumsi. (Freepik)

Penjual harus mendapatkan keuntungan atas barang atau jasa yang disediakan untuk memenuhi kebutuhan pembeli. 

Sementara itu, pembeli harus mendapatkan barang atau jasa yang dibutuhkan, dengan cara melakukan kegiatan jual beli

Tidak hanya kebutuhan, manusia juga memiliki keinginan yang perlu dipenuhi meskipun sifatnya tidak mendesak seperti kebutuhan. 

Keinginan dari setiap manusia ini juga menjadi pendorong terjadinya jual beli terhadap produk tertentu. 

----

Kuis!

Di mana tempat menemukan barang/jasa yang kita butuhkan?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023