Apa Saja Keuntungan Kondisi Geografis Indonesia? Materi IPS Kelas 6 SD

By Grace Eirin, Rabu, 3 Januari 2024 | 10:30 WIB
Secara geografis, Indonesia terletak di antara dua benua dan dua samudra. (rawpixel.com/freepik)

- Pembangunan negara semakin baik di berbagai bidang. 

3. Aspek Ekonomi

Contoh keuntungan di bidang ekonomi yang diperoleh masyarakat dari kondisi geografis Indonesia. 

- Memudahkan kegiatan ekspor-impor.

- Mendukung hubungan internasional.

- Kekayaan sumber daya alam Indonesia dapat dijadikan komoditas ekspor. 

- Indonesia terletak di antara lalu lintas perdagangan dunia. 

- Perdagangan internasional meningkatkan pendapatan negara. 

- Kegiatan ekonomi di Indonesia semakin maju dan canggih. 

----

Kuis!

Apa saja samudra yang menghimpit Indonesia? 

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023