Jangan Terlewat, Ada 4 Gerhana yang Akan Terjadi Sepanjang Tahun 2024

By Fransiska Viola Gina, Senin, 8 Januari 2024 | 17:00 WIB
Daftar gerhana yang akan terjadi sepanjang tahun 2024. (PIXABAY/Buddy_Nath)

Hal inilah yang membuat gerhana Matahari cincin membentuk cincin api di sekitar Bulan, teman-teman.

Lokasi yang dilintasi yakni bagian selatan Amerika Utara, Amerika Selatan, Atlantik, dan juga Antartika.

Sayangnya, dari 4 fenomena gerhana itu, kita tidak bisa menyaksikannya langsung dari Indonesia.

Nah, itulah daftar fenomena antariksa gerhana yang akan terjadi sepanjang tahun 2024. Jangan sampai terlewat!

----

Kuis!

Apa yang dimaksud dengan gerhana?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023