Apa yang Terjadi pada Tubuh Jika Bersin dengan Mata Terbuka? Ini Faktanya

By Fransiska Viola Gina, Jumat, 26 Januari 2024 | 17:00 WIB
Hal yang terjadi pada tubuh ketika bersin dengan mata terbuka. (freepik/benzoix)

Selain otot ekstrinsik mata, bola mata juga dikelilingi oleh otot-otot intrinsik mata. Apa fungsinya, Bo?

Otot-otot intrinsik mata atau yang ada di dalam mata berfungsi mengatur ukuran pupil dan bentuk lensa mata.

Refleksi Bersin

Refleksi bersin adalah respon refleks tubuh yang dipicu oleh adanya iritasi pada hidung maupun tenggorokan.

Iritasi ini dapat disebabkan oleh berbagai hal. Mulai dari debu, lendir, virus, hingga bau yang menyengat.

Nah, refleksi bersin karena ada sesuatu yang mengganggu ini dikendalikan oleh pusat bersin yang ada di otak.

Pusat bersin ini akan mengirimkan sinyal ke otot di seluruh tubuh, termasuk otot-otot wajah dan kelopak mata.

Dengan menutup mata saat bersin, maka iritasi dapat banyak dicegah masuk sehingga tak ganggu mata. 

Hal inilah yang akhirnya membuat kedua mata kita akan secara otomatis menutup saat bersin, teman-teman.

Selain mata tertutup, ada tindakan yang perlu diperhatikan saat bersin, apalagi saat di tempat umum, yakni:

Baca Juga: Apa yang Terjadi di Tubuh saat Kita Bersin? Ini Penjelasannya

Bisakah Bersin dengan Mata Terbuka?