Melengkapi Diagram Tentang Peristiwa Sumpah Pemuda, Materi Kelas 5 SD

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 1 Februari 2024 | 07:30 WIB
Melengkapi diagram soal tentang Sumpah Pemuda. (@heyauli via Canva)

- Menerima lagu 'Indonesia Raya' ciptaan W.R. Supratman sebagai lagu kebangsaan Indonesia.

- Menerima sang 'Merah Putih' sebagai bendera Indonesia.

- Semua organisasi pemuda dilebur jadi satu dengan nama Indonesia Muda.

- Diikrarkan 'Sumpah Pemuda' oleh semua wakil pemuda yang hadir.

Baca Juga: Mengenal Moh. Yamin, Tokoh dalam Sumpah Pemuda dan Perumus Pancasila

6. Apa isi ikrar Sumpah Pemuda?

Jawaban: