Mengapa Setiap Negara Harus Melakukan Kerja Sama di Bidang Ekonomi?

By Grace Eirin, Selasa, 6 Februari 2024 | 20:00 WIB
Setiap negara membutuhkan kerja sama dengan negara lain. (pressfoto)

Contoh Kerja Sama Internasional di Bidang Ekonomi

Ada beberapa bentuk kerja sama internasional yang dilakukan Indonesia di bidang ekonomi. Berikut ini di antaranya. 

1. AFTA (Asean Free Trade Area) adalah bentuk kerja sama negara-negara anggota ASEAN di bidang perdagangan. 

2. MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN) atau dalam bahasa Inggris disebut ASEAN Economic Community (AEC) dibentuk untuk mencapai integrasi ekonomi secara keseluruhan. 

3. ASEAN Industrial Cooperation. 

4. AFAS (ASEAN Framework Agreement on Service) merupakan bentuk kerja sama untuk mencapai integrasi ekonomi ASEAN di bidang jasa. 

5. APEC (Asia Pacific Economic Cooperation). 

6. ITO (International Trade Organization). 

7. APO (Asian Productivity Organization)

----

Kuis!

Apa perbedaan ekspor dan impor? 

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023