Contoh Masalah yang Ditimbulkan Akibat Perkembangan Internet, Materi Kelas 6 SD

By Grace Eirin, Rabu, 7 Februari 2024 | 14:00 WIB
Internet memang memudahkan manusia, namun juga menyebabkan masalah sosial baru. (Freepik)

Kita bisa berbicara, berteman, bahkan merekomendasikan sesuatu kepada semua orang melalui media sosial. 

Namun, media sosial dapat digunakan orang jahat untuk menebar ujaran kebencian kepada seorang individu. 

Hal ini dapat mengancam persatuan dan kesatuan bangsa. 

6. Pengaruh Buruk

Internet memberikan kemudahan bagi setiap orang memperoleh ide, namun juga dapat menebarkan pengaruh buruk. 

Gaya hidup modern dari bangsa asing yang tidak sesuai dengan nilai Pancasila mulai menjadi tren di kalangan anak muda. 

Ini memberikan pengaruh buruk yang merusak karakter bangsa. 

----

Kuis!

Apa itu kejahatan siber? 

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023