Contoh Penerapan Kewajiban Pengguna Jalan, Materi PPKn Kelas 6 SD

By Grace Eirin, Jumat, 9 Februari 2024 | 08:00 WIB
Pengguna jalan harus menaati aturan dan kewajibannya. (Jimmy Liao/pexels)

1. Mematuhi batas kecepatan kendaraan sesuai standar nasional. 

2. Wajib mematuhi aturan lalu lintas. 

3. Dilarang melakukan perbuatan yang merusak jalan. 

4. Dilarang melakukan perbuatan yang mengganggu fungsi jalan. 

5. Penumpang kendaraan umum harus saling menghormati. 

6. Wajib parkir di tempat yang sudah disediakan. 

7. Mematuhi rambu lalu lintas. 

8. Melengkapi surat kendaraan. 

9. Menggunakan alat pelindung perjalanan dengan lengkap. 

10. Tidak membuang sampah di jalan. 

11. Menggunakan zebra cross dengan aman. 

Baca Juga: Apa yang Dimaksud dengan Kewajiban Mutlak? Materi Kelas 4 SD