4 Pesta Meriah di Negeri Dongeng, dari Pesta Cokelat hingga Hewan Peliharaan

By Amirul Nisa, Kamis, 14 Maret 2024 | 17:00 WIB
Festiva hewan peliharaan yang meriah di istana Negeri Dongeng. (Youtube Majalah Bobo)

Selain melihat hewan peliharaan, di festival itu juga ada Pak Tobi yang membagikan beragam ilmu pengetahuan tentang hewan peliharaan yang ditemuinya.

4. Festival Buah dan Sayur

Lalu terakhir adalah festival buah dan sayur yang diselenggarakan di halaman istana.

Pada festival ini ada banyak buah dan sayur yang ditampilkan serta sangat menarik untuk dicoba.

Beragam buah dan sayur yang ditampilkan adalah buah-buah dan sayur yang segar dan baru dipanen.

Pak Dobleh pun juga menunjukan beragam jenis buah apel yang dimilikinya untuk dinikmati bersama para pengunjung.

Saat festival ini berlangsung Felip dan Glegek dibuat terpana dengan beragam jenis buah dan sayur yang berwarna-warni.

Nah, itu empat pesta dan festival yang diadakan di Negeri Dongeng dan jadi acara meriah yang banyak disukai.

#OkiNirmala

Baca Juga: Dongeng Petualangan Oki dan Nirmala: Tugas dari Pak Tobi #MendongenguntukCerdas

----

Kuis!

Di mana festival dan pesta Negeri Dongeng sering diadakan?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023