15 Perilaku Tidak Menjunjung Tinggi Persatuan di Masyarakat, Materi Kelas 5 SD

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 11 April 2024 | 07:00 WIB
Perilaku tidak menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan di masyarakat. (Freepik)

7. Membiarkan tentang kesulitan.

8. Tidak saling sapa dengan tetangga.

9. Tidak mau ikut menyelesaikan masalahh.

10. Tidak mau menaati peraturan yang sudah disepakati.

11. Tidak ikut ronda malam untuk menjaga keamanan.

12. Membesarkan masalah dengan tetangga.

13. Mengajak tetangga untuk membenci tetangga lain.

14. Mementingkan kepentingan sendiri daripada kepentingan bersama.

15. Tidak menghargai perbedaan pendapat dalam forum diskusi.

Perilaku-perilaku di atas harus dihindari dan diupayakan tidak terjadi dengan cara memperbesar rasa toleransi.

Nah, itulah contoh perilaku tidak menjunjung tinggi persatuan di masyarakat. Semoga informasi ini bermanfaat!

Baca Juga: 10 Perilaku Tidak Menjunjung Tinggi Persatuan di Sekolah, Materi Kelas 5 SD