Contoh Benda yang Bisa Digerakkan dengan Gaya Otot, Materi Kelas 4 SD

By Grace Eirin, Senin, 29 April 2024 | 11:30 WIB
Ada banyak benda yang dapat bergerak jika diberi gaya otot. (Alexander Nadrilyanski/Pexels)

Manfaat Gaya Otot

- Otot tubuh kita membantu hampir semua kegiatan keseharian, contohnya sebagai berikut. 

- Menulis dengan pensil

- Memindahkan ponsel dari meja ke saku

- Menekan bel rumah

- Menyapu

- Membawa tas ke sekolah

- Mengayuh sepeda

----

Kuis!

Apa yang dimaksud dengan gaya otot?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.