11. Wajahnya murung ibarat orang tak makan seminggu.
12. Ibarat alat dapur, perlakukan otak seperti pisau yang diasah.
13. Bagas sifatnya dingin bagaikan sebongkah es.
14. Wajahnya pucat seperti kertas putih.
15. Matanya berkilauan seperti bintang di langit.
16. Kecepatan Roni dalam berlari bagaikan kuda pacu.
17. Kulit bayi yang baru lahir sangat bersih bagaikan kapas putih.
18. Langit sore ini sangat merah bagaikan api menyala.
19. Rona itu memiliki mata tajam seperti elang.
20. Harapannya sangat tinggi seperti gunung.
Nah, itulah contoh kalimat majemuk bertingkat yang menyatakan perbandingan. Semoga bisa bermanfaat!
Baca Juga: 20 Contoh Kalimat Majemuk Setara Sejalan, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka Belajar