Kosakata dari Teks 'Robot akan Menggantikan Pekerjaan Manusia', Materi Kelas 6 SD

By Fransiska Viola Gina, Rabu, 15 Mei 2024 | 08:00 WIB
Arti kosakata baru. (freepik/azerbaijan-stockers)

7. Mengambil Alih

- (v) menggantikan (pimpinan, kemudi, dan sebagainya).

8. Sepanjang Hayat

Kata sepanjang hayat bisa diartikan sebagai sepanjang masa atau seumur hidup, teman-teman.

9. Keterampilan Nonteknis

Keterampilan nonteknis atau soft skill adalah kemampuan seseorang yang lebih mengandalkan emosi atau EQ.

Keterampilan nonteknis meliputi kepemimpinan, kerja sama, ambil keputusan, hingga kesadaran situasi.

Nah, itulah arti kosakata baru dari teks 'Robot akan Menggantikan Pekerjaan Manusia'. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: 15 Kosakata tentang Teknologi Komunikasi dan Contoh Kalimatnya, Materi Kelas 3 SD

----

Kuis!

Kenapa robot disebut bisa menggantikan manusia?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.