Sementara paramagnetik adalah benda yang tidak bisa menarik magnet, namun bisa ditarik magnet.
Adapun bahan di alam yang termasuk paramagnetik yakni oksigen, mangan, alumunium, platinum, dan lithium.
Contoh Benda Magnetis
Setelah mengenal pengertian dan jenis benda magnetis di atas, kita akan menyebutkan contoh benda magnetis di sekolah.
Berikut ini di antaranya.
- Jarum
- Peniti
- Klip dokumen
- Gunting
- Pagar besi
- Paku
- Teralis jendela
Baca Juga: Cara Membuat Diagram Batang Bentuk Mendatar dan Tegak, Materi Kelas 4 SD