Jerapah dapat saling menyentuhkan lehernya sebagai tanda sayang atau untuk memperkuat ikatan sosial.
Dua cara komunikasi jerapah ini memungkinkan mereka untuk bertahan hidup bersama dengan kelompoknya.
- Memiliki leher yang panjang mencapai dua meter.
- Jerapah punya lidah panjang sekitar 45 cm dan berwarna biru keunguan.
- Setiap jerapah punya pola bulu yang unik, seperti sidik jari manusia.
- Jerapah hanya tidur sekitar 4-6 jam per hari.
- Jantung jerapah memiliki berat sekitar 12 kilogram.
- Bayi jerapah bisa berdiri dan berjalan dalam waktu 30 menit setelah lahir.
- Jerapah bisa berlari dengan kecepatan 56 kilometer per jam.
Nah, itulah fakta menarik tentang cara komunikasi jerapah. Semoga informasi ini bisa bermanfaat untukmu, ya.
Baca Juga: Benarkah Jerapah Memiliki Tanduk di Kepalanya? Ternyata Ini Faktanya