Cara Menghitung Sisi Persegi Panjang Jika Diketahui Kelilingnya, Materi Kelas 4 SD

By Grace Eirin, Senin, 27 Mei 2024 | 07:30 WIB
Cara menghitung sisi persegi panjang dengan rumus keliling. (Freepik/pch.vector)

Keliling persegi panjang = 2p + 2ℓ

Keliling persegi panjang = 2 × (p + ℓ)

Mari kita cari cara mencari salah satu sisinya dari contoh soal dan penjelasan berikut. 

Contoh Soal 

1. Sebuah persegi panjang memiliki keliling 100 cm, dengan sisi panjang 20 cm. Hitunglah sisi lebarnya. 

2. Sebuah persegi panjang memiliki keliling 70 cm, dengan sisi lebar 10 cm. Hitunglah sisi panjangnya.

Jawaban:

1. Keliling persegi panjang = 2 × (p + ℓ)

100 = 2 × (20 + ℓ)

100 : 2 = 20 + ℓ

50 = 20 + ℓ

50 - 20 = ℓ

Baca Juga: Cara Menghitung Sisi Persegi Jika Diketahui Luasnya, Materi Kelas 4 SD