Selain Dekorasi, Ini 5 Fungsi Lain Pakai Karpet di Dalam Ruangan

By Fransiska Viola Gina, Senin, 3 Juni 2024 | 17:30 WIB
Manfaat menggunakan karpet di dalam ruangan. (Pexels/Curtis Adams)

2. Kenyamanan

Bukan rahasia lagi, karpet jauh lebih lembut dan nyaman daripada lantai kayu serta lantai keramik yang keras.

Karpet tidak hanya terasa lembut saat dipijak, tetapi kelembutannya juga bisa memberikan kenyamanan.

Hal ini tentu saja dapat memberikan kenyamanan ekstra saat sedang berjalan, duduk, atau bermain di lantai.

Dengan karpet, teman-teman tak ragu lagi kalau ingin bermain dan belajar bersama teman sambil duduk sila.

3. Meningkatkan Kualitas Udara

Karpet bertindak sebagai filter udara alami, bantu menjebak debu, kotoran, dan alergen yang beterbangan.

Hal ini dapat meningkatkan kualitas udara di dalam ruangan, terutama bagi mereka yang punya alergi debu.

Dengan karpet yang ada di dalam ruangan, maka masalah pernapasan bisa dicegah lebih awal, teman-teman.

Namun, perlu diingat, karpet di dalam ruangan perlu dibersihkan secara rutin agar tak menjadi sarang debu.

4. Kehangatan

Baca Juga: Tak Hanya sebagai Dekorasi atau Alas, Ini 6 Manfaat Penggunaan Karpet di Rumah