Contoh Soal PAT Menghitung Keliling Bangun Datar, Materi Matematika Kelas 4 SD

By Grace Eirin, Kamis, 6 Juni 2024 | 10:00 WIB
Contoh soal menghitung keliling bangun datar. (Freepik)

3. Keliling segitiga didapatkan dari menghitung jumlah semua sisi pada segitiga. Jika dituliskan dalam rumus, maka bentuknya menjadi seperti berikut ini. 

Keliling Segitiga = sisi + sisi + sisi 

Keliling Segitiga = 13 + 10 + 13

Keliling Segitiga = 36 cm. 

4. Rumus keliling trapesium sama dengan cara mencari keliling segi banyak lainnya, yaitu dengan menjumlahkan semua sisinya. 

Keliling trapesium = a + b + c + d 

Keliling trapesium = 15 + 20 + 13 + 12

Keliling trapesium = 60 cm. 

5. Rumus keliling lingkaran diperoleh dari hasil perkalian 2 dengan π (Pi) dan jari-jari lingkaran, dituliskan sebagai berikut. 

Keliling lingkaran = 2 × π × r 

Keliling lingkaran = 2 × 22/7 × 14

Keliling lingkaran = 88 cm.