Menganalisis Jenis Imaji dalam Puisi 'Ibu', Materi Bahasa Indonesia

By Fransiska Viola Gina, Jumat, 7 Juni 2024 | 11:00 WIB
Menganalisis jenis imaji dalam puisi 'Ibu'. (freepik)

2. Imaji Taktil

Larik:

Di hati ada mayang siwalan

Memutikkan sari-sari kerinduan

Lantaran hutangku padamu

Tak kuasa kubayar

Citraan Lain dalam Puisi 'Ibu'

Selain imaji visual dan imaji taktil, ada juga jenis citraan lain yang digunakan dalam puisi berjudul 'Ibu' ini.

1. Citraan Pengecapan

Larik: Sedap kopyor susumu

2. Citraan Penciuman

Larik: Saat bunga kembang menyemerbak bau sayang

3. Citraan Gerak

Larik: Ibu menunjuk ke langit, kemudian ke bumi.

4. Citraan Gerak

Larik: Aku mengangguk meskipun kurang mengerti.

Nah, itulah alternatif jawaban untuk mengisi tabel jenis imaji dalam puisi 'Ibu'. Semoga bisa bermanfaat!

Baca Juga: 3 Faktor Penyebab Munculnya Diksi dalam Puisi, Materi Bahasa Indonesia