Contoh Kalimat Berimbuhan 'Ke-an' Bermakna Terlalu, Materi Bahasa Indonesia

By Grace Eirin, Jumat, 7 Juni 2024 | 13:00 WIB
Mengenal contoh kalimat yang menggunakan kata imbuhan 'pe-an' bermakna terlalu. (Freepik)

- "Jangan ajak aku nonton film horor lagi, aku ketakutan!" seru adik padaku. 

- Celana itu sudah kesempitan, apakah ia bertambah besar?

- "Sebentar, ini ketinggian untukku!"

- "Usiaku sudah 12 tahun, sepeda itu kependekan untukku!"

- Suara Ibu termasuk sopran, nada ini jelas kerendahan untuknya. 

----

Kuis!

Apa saja bentuk imbuhan?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.