20 Contoh Kalimat Aktif dan Pasif Sehari-hari, Materi Kelas 4 SD

By Grace Eirin, Sabtu, 8 Juni 2024 | 09:00 WIB
Mengenal kalimat aktif dan kalimat pasif sederhana. (jcomp)

Berikut ini beberapa contoh kalimat aktif dalam kehidupan sehari-hari

1. Ibu membuat nasi goreng.

2. Ayah membaca koran pagi.

3. Adik berjalan menuju kamar mandi.

4. Kakak meraih segelas susu hangat.

5. Rina membuang sampah.

6. Hewan liar itu memburu mangsanya dengan cekatan.

7. Aku berdiri menunggu di sini selama satu jam.

8. Paman baru datang dari Surabaya dan membawakan buah tangan.

9. Koki itu memasak hidangan spesial.

10. Adik meminjam pensilku untuk menggambar pemandangan.

Baca Juga: 20 Contoh Kalimat Transitif Sederhana, Materi Bahasa Indonesia Kelas 4 SD