Menjawab Pertanyaan tentang Sampah Plastik, Materi IPAS Kelas 5 SD

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 13 Juni 2024 | 10:00 WIB
Menjawab pertanyaan 'Mari Refleksikan' tentang sampah plastik. (freepik)

- Sampah komersial

- Sampah domestik

- Sampah pertanian

- Sampah kimia

2. Mengapa sampah plastik bisa membuat lingkungan menjadi rusak?

Jawaban:

Sampah plastik bisa merusak lingkungan karena melepaskan zat beracun, seperti timbal dan merkuri yang berbahaya.

Selain itu, ada beberapa alasan mengapa sampah plastik bisa membuat lingkungan jadi rusak, antara lain:

- Sampah plastik butuh waktu lama untuk terurai.

- Sampah plastik bisa menyumbat aliran air.

- Sampah plastik bisa membentuk mikroplastik yang berbahaya.

- Sampah plastik membahayakan hewan, terutama hewan laut.

Baca Juga: Termasuk Sampah Organik, Apakah Berbahaya Membakar Sampah Daun?