10 Fakta Unik tentang Benua Asia, Tempat Peradaban Tertua Berasal

By Amirul Nisa, Kamis, 27 Juni 2024 | 18:00 WIB
Benua Asia yang sangat luas. (Creative Commons/Bennylin)

Di Benua Asia, kita juga bisa menemukan beragam bangunan kuno dengan arsitektur yang menakjubkan.

Seperti di wilayah Kamboja yang punya Kuil Angkor Wat, atau Taj Mahal di India, hingga istana-istana megah di Korea Selatan atau candi-candi besar di Thailand.

9. Punya Banyak Negara Terpadat

Negara-negara terpadat di dunia juga sebagian besar berada di benua Asia, lo.

Negara terpadat itu adalah Filipina, Tiongkok, Vietnam, hingga Indonesia. Karena itu, populasi yang ada di Asia yaitu lebih dari 4,6 miliar orang.

10. Keberagaman Budaya yang Luar Biasa

Benua Asia juga menjadi wilayah yang punya banyak keberagaman budaya yang luar biasa.

Keberagaman di Benua Asia ini antara lain adalah agama, bahasa, hingga tradisi yang dilakukan.

Itulah beberapa keunikan yang ada di Benua Asia dari benua terbesar hingga wilayah yang padat penduduk.

(Foto: Creative Commons/Bennylin)

Baca Juga: Muncul Fenomena Alam Retakan di Benua Afrika, Kenapa Bisa Terjadi?

----

Kuis!

Berapa bahasa yang ada di Benua Asia? 

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.