Harus Rutin, Inilah Cara Mudah Membersihkan Seluruh Bagian Kamar Mandi

By Grace Eirin, Rabu, 3 Juli 2024 | 18:00 WIB
Langkah mudah membersihkan kamar mandi. (macrovector/Freepik)

- Spons, sikat gigi bekas, dan sikat lantai.

- Kain lap atau microfiber.

- Ember dan gayung.

- Pembersih toilet.

- Pembersih serbaguna.

- Pembersih kaca.

- Pembersih khusus untuk kerak dan lumut.

- Pemutih atau cairan disinfektan.

2. Langkah yang Perlu Dilakukan

- Keluarkan semua barang dari kamar mandi, seperti handuk, keset, produk perawatan, dan lainnya.

- Tuangkan pembersih toilet ke dalam mangkuk toilet dan gosok dengan sikat toilet.

Baca Juga: Cara Merawat Pakaian Berbahan Wol agar Awet dalam Waktu Lama