Apa Fungsi Ekosistem bagi Makhluk Hidup? Materi IPA Kelas 4 SD

By Grace Eirin, Sabtu, 13 Juli 2024 | 11:30 WIB
Ekosistem berfungsi sebagai habitat dan tempat makhluk hidup memenuhi kebutuhan. (freepik)

- Melindungi keanekaragaman alam. 

- Tempat interaksi makhluk hidup. 

- Tempat berkumpulnya makhluk hidup. 

- Habitat makhluk hidup. 

- Tempat penelitian untuk mendukung kehidupan di masa depan. 

----

Kuis!

Apa saja ciri-ciri ekosistem?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.