- Saling rukun sesama teman tanpa membedakan agamanya.
- Saling menolong sesama teman dan guru tanpa membedakan agamanya.
- Saling mengingatkan untuk melakukan kewajiban agama kepada teman beragama lain.
2. Penerapan Pancasila Sila Kedua
Berikut ini beberapa contoh penerapan Pancasila sila kedua dalam kehidupan sehari-hari.
- Memperlakukan manusia sesuai dengan harkat dan martabatnya.
- Mengakui dan menegakkan hak asasi manusia.
- Mengakui persamaan derajat dan persamaan hak.
- Menghargai setiap orang tanpa terkecuali.
- Tidak mengembangkan sikap semena-mena.
- Aktif dalam kegiatan kemanusiaan.
3. Penerapan Pancasila Sila Ketiga
Berikut ini beberapa contoh penerapan Pancasila sila ketiga dalam kehidupan sehari-hari.
Baca Juga: Apa Saja Manfaat dari Bekerja Sama? Materi Kelas 3 SD Kurikulum Merdeka