Penyebab Ketidakseimbangan Ekosistem, Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka

By Fransiska Viola Gina, Jumat, 6 September 2024 | 13:00 WIB
Penyebab ketidakseimbangan ekosistem. (@goodstudio via Canva)

- Tidak memburu atau menangkap hewan sembarangan.

- Menghemat penggunaan air, kertas, dan listrik.

- Mengurangi penggunaan bahan kmia berbahaya.

- Membentuk kawasan khusus, seperti taman nasional dan cagar alam.

Nah, itulah penyebab terjadinya ketidakseimbangan ekosistem. Semoga informasi ini bisa bermanfaat untukmu, ya.

----

Kuis!

Apa yang dimaksud dengan ekosistem?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.