Mengenal Perkembangan Seni Rupa dalam 3 Tahap Berbeda, Apa Saja?

By Amirul Nisa, Kamis, 12 September 2024 | 11:30 WIB
Mengenal tahap-tahap perkembangan seni rupa. (@vectorsmarket & @palau19832 via Canva)

3. Seni Rupa Kontemporer

Tahap selanjutnya adalah kontemporer yang merupakan karya seni berasal dari munculnya trend yang sifatnya kekinian.

Sehingga dalam seni rupa kontemporer akan lebih mengutamakan ekspresi seni yang kontekstual.

Dalam seni rupa kontemporer, teman-teman akan menemukan semangat elektisme, pluralisme, dan konstitualisme dalam pembuatan karya.

Jadi, bisa kita simpulkan kalau seni rupa kontemporer berkembang sebagai bentuk respons pada situasi budaya saat ini.

Pada seni rupa kontemporer, dibuat dengan menggabungkan nilai tradisional dan modernitas yang sudah ada.

Sehingga teknologi yang berkemang saat ini sangat membantu dalam proses pembuatannya.

Contoh karya seni rupa kontemporer adalah seni instalasi, seni fotografi, hingga seni graffiti.

Itulah tiga tahap perkembangan seni rupa yang terdiri dari tiga tahapan berbeda.

(Editor: Heni Widiastuti) 

----

Kuis!

Apa ciri seni rupa tradisiona?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.