Mengenal Sifat-Sifat Bunyi dan Sifat-Sifat Cahaya di Sekitar Kita

By Bobo.id, Rabu, 11 September 2024 | 16:00 WIB
Sifat-sifat bunyi dan cahaya di sekitar kita. (Pixabay)

Pada siang hari, udara di permukaan lebih panas jika dibandingkan dengan malam hari.

Hal ini diakibatkan karena kepadatan udara di siang hari jaid lebih renggang dibandingkan di malam hari. Perbedaan kerapatan udara ini yang menyebabkan bunyi bisa dibiaskan.

Sifat-Sifat Cahaya

Cahaya merupakan energi yang berbentuk gelombang elektromagnetik yang tak membutuhkan medium dalam perambatannya.

Benda yang bisa memancarkan cahaya disebut dengan sumber cahaya. Sumber cahaya di tata surya paling besar adalah matahari.

Jarak matahari ke bumi sekitar 149,6 juta kilometer, walau jauh sekali tapi cahaya matahari bisa sampai ke bumi.

Hal ini membuktikan bahwa gelombang cahaya bisa merambat tanpa adanya medium.

Adapun sifat-sifat cahaya, yaitu:

1. Cahaya terdiri dari berbagai warna

Tahukah kamu, cahaya matahari sebenarnya berwarna putih. Ketika cahaya matahari mengenai tetesan air hujan, maka akan mengalami penguraian menjadi berbagai warna cahaya, seperti pelangi.

Hal ini menunjukkan bahwa, gelombang cahaya bisa diuraikan menjadi berbagai warna.

2. Cahaya merambat lurus

Baca Juga: Hubungan Bunyi dan Proses Mendengar, Materi Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka