Mencari Sinonim dan Antonim dari Kosakata Halaman 101, Materi Kelas 6 SD

By Fransiska Viola Gina, Sabtu, 5 Oktober 2024 | 09:00 WIB
Mencari sinonim dan antonim dari kosakata halaman 101, materi kelas 6 SD. (Freepik)

Latihan Mencari Sinonim dan Antonim

Di buku kelas 6 SD halaman 101, kita diminta menuliskan sinonim dan antonim dari kosakata yang sudah tertulis.

Untuk jawaban, kita bisa menggunakan kata-kata yang tersedia. Satu kata bisa memiliki lebih dari satu sinonim atau antonim.

Apakah teman-teman sudah menemukan jawabannya? Berikut ini Bobo akan berikan alternatifnya. Simak, yuk! 

1. Daring

Sinonim: On line

Antonim: Luring

2. Pelopor

Sinonim: Inisiator

Antonim: Pengikut

3. Global

Sinonim: Sedunia

Antonim: Lokal

Baca Juga: Apa yang Dimaksud dengan Sinonim? Ini Penjelasannya pada Materi Kelas 3 SD Kurikulum Merdeka

4. Emisi

Sinonim: Pancaran

Antonim: -