- Aktif membantu pekerjaan rumah tanpa harus diminta, seperti mencuci piring atau membersihkan ruangan.
- Mengucapkan terima kasih kepada anggota keluarga yang sudah membantu atau memberikan sesuatu.
- Meminta izin sebelum meminjam barang milik anggota keluarga lain.
Menghormati Waktu Istirahat - Tidak membuat kegaduhan saat ada anggota keluarga yang sedang beristirahat.
- Menghindari kata-kata atau tindakan yang bisa menyakiti perasaan anggota keluarga.
2. Contoh Sikap Menghormati dan Menghargai di Sekolah
- Mendengarkan penjelasan guru tanpa berbicara dengan teman.
- Menghormati teman yang sedang serius belajar dengan tidak berisik atau mengganggu.
- Mengucapkan salam atau terima kasih kepada guru dan teman-teman.
- Menghargai pendapat teman saat bekerja dalam kelompok dan berpartisipasi secara aktif.
- Menghormati fasilitas sekolah dengan tidak merusaknya, seperti tidak mencoret dinding atau meja.
- Menolong teman yang kesulitan dalam belajar atau mengerjakan tugas.
Baca Juga: Contoh Perilaku Sopan Santun, Materi Kelas 6 SD Kurikulum Merdeka