Terbaru, Ini 15 Istilah Unik yang Sering Disebut di Media Sosial serta Artinya

By Grace Eirin, Kamis, 14 November 2024 | 19:00 WIB
Istilah-istilah unik terbaru di media sosial dan artinya. (rawpixel.com/freepik)

Istilah rizz merupakan singkatan dari kata charisma, biasanya digunakan untuk menggambarkan seseorang dengan daya tarik yang kuat. 

4. Sigma

Istilah sigma digunakan untuk menggambarkan seseorang yang keren dan populer. 

5. Slay

Istilah slay digunakan untuk menggambarkan sesuatu yang luar biasa, baik dalam penampilan, mode, kecantikan, gaya, dan sebagainya. 

6. Yeet

Istilah yeet digunakan untuk menggambarkan ekspresi kegembiraan atau kebahagiaan. 

7. Periodt

Istilah periodt digunakan untuk menyatakan bahwa suatu pernyataan itu fakta, atau untuk menyimpulkan suatu pembahasan. 

8. Lit

Istilah lit digunakan untuk menggambarkan sesuatu yang menarik dan menyenangkan. 

Baca Juga: Mengunggah Story Rahasia di Instagram Pakai Fitur Reveal, Ini Caranya