Ganymede, Bulan Terbesar di Tata Surya

By Lita Maha, Rabu, 8 Maret 2017 | 10:51 WIB
Ganymede, bulan terbesar di tata surya. (foto : NASA/JPL) (Lita Maha)

Arti Nama Ganymede

Dalam mitologi Yunani, Ganymede adalah seorang anak laki-laki tampan yang dibawa Dewa Zeus ke Olympus. Di Olympus, Ganymede menjadi pembawa minuman para dewa. Itu artinya ia memiliki jabatan yang tinggi di Olympus.

Mengetahui betapa besarnya Ganymede, membuat kita jadi berpikir: besaaar sekali berarti, ya, tata surya kita ini!

Sumber data : solarsystem.nasa.gov