Siklus Hidup Capung

By willa widiana, Minggu, 3 September 2017 | 09:36 WIB
Larva capung berubah menjadi capung. (willa widiana)

Jadi, larva capung akan berubah fisik, tanpa harus menjadi kepompong.

Larva capung yang sudah berada di tahap akhir akan berada di air dangkal selama beberapa hari.

Setelah itu, larva akan meninggalkan air dan naik ke tempat yang aman (biasanya di batang tanaman). Nah, di tempat itulah, larva akan berubah menjadi capung.

Ketika mendapat tubuh baru, capung harus membiarkan tubuhnya mengeras agar bisa berfungsi dengan baik.

Selain itu, capung juga harus “memompa” sayapnya agar bisa terbang. Nah, proses itu membutuhkan waktu berjam-jam.

Dewasa

Ketika sayap dan tubuhnya sudah mengeras, capung akan mulai terbang.