Rutin Beraktivitas, Hindari Kegemukan

By willa widiana, Rabu, 14 Juni 2017 | 04:46 WIB
Rutin Beraktivitas, Hindari Kegemukan (willa widiana)

Gula, garam, dan minyak merupakan salah satu hal yang menyebabkan kegemukan. Jadi, batasi makanan yang mengandung banyak gula, garam, dan minyak. Dalam satu hari, tubuh hanya memerlukan 4 sendok makan gula (tidak penuh), 5 sendok makan minyak, dan 1 sendok teh garam (tidak penuh).

Nah, Teman-teman, jika kamu tidak ingin mengalami kegemukan rajin-rajinlah beraktivitas!

Ilustrasi: Ode