Inilah 5 Mata Uang Tertua di Indonesia

By Cirana Merisa, Kamis, 25 Januari 2018 | 10:01 WIB
Uang Gobog Wayang berbentuk bulat dengan lubang di tengah seperti uang Tiongkok. (Cirana Merisa)

5. Uang Dirham

Uang Dirham merupakan mata uang dari Kerajaan Samudra Pasai yang berkuasa antara tahun 1297 sampai tahun 1326.

Pada koin yang berbahan emas itu ada tulisan nama Sultan dengan gelar Malik az-Zahir atau Malik at-Tahir.

Ukuran uang ini sama seperti uang Kupang dan biasanya disebut Mas.

Ada juga uang Mas yang berukuran setengah lebih kecil.

Nah, itulah 5 mata uang tertua di Indonesia sebelum ada rupiah.