Beginilah Caranya Melacak Smartphone yang Hilang Melalui Gmail

By Yomi Hanna, Rabu, 14 Februari 2018 | 05:31 WIB
Cara melacak smartphone yang hilang melalui Gmail (Hanna Vivaldi)

Ada Berbagai Fitur yang Membantu Kita Menemukan Smartphone

Selain itu, ada informasi lain yang ditampilkan dalam layar, seperti jumlah baterai bahkan sampai jaringan Wi-fi yang tersambung di smartphone tersebut.

Fitur lainnya adalah pengaturan membunyikan smartphone dan mengunci smartphone agar tidak bisa dibuka.

Baca Juga: Mengapa Ada Aturan untuk Tidak Menggunakan Ponsel di Pesawat, ya?

Jika sepertinya tidak memungkinkan untuk dikembalikan, tersedia juga fitur untuk menghapus semua data yang ada di smartphone yang hilang tadi.

Fitur ini disediakan dengan tujuan agar data-data kita tidak disalahgunakan oleh orang lain yang mengambil smartphone kita.

Selain itu, kita juga bisa menyalakan ringtone agar smartphone kita mengeluarkan bunyi selama lima menit.

Baca Juga: Tertutup dari Dunia Luar, Korea Utara Punya Ponsel Pintarnya Sendiri