Ternyata, Dulu Tidak Ada Sushi dan Sahimi Salmon di Jepang

By willa widiana, Sabtu, 17 Februari 2018 | 09:05 WIB
Ternyata, Dulu Tidak Ada Sushi dan Sahimi Salmon di Jepang (willa widiana)

Menurut mereka, ikan salmon itu punya banyak manfaat dan bisa dimakan mentah.

BACA JUGA: Salmon atau Tuna, Mana yang Lebih Baik?

Untuk membuktikan hal itu, Swedia pun melakukan penelitian tentang salmon mentah selama 15 tahun.

Setelah penelitian itu, orang Jepang pun mulai mau mengonsumsi salmon mentah.

Orang Jepang mulai mengonsumsi salmon mentah pada tahun 1995.

Semenjak itu, sushi dan sashimi salmon pun muncul di berbagai restoran Jepang.

Ternyata... cerita di balik sushi dan sashimi salmon di Jepang cukup panjang juga, ya, Teman-teman.

Foto: pixabay.com