Fobia ini disebut dengan chromophobia.
BACA JUGA : Kenapa Warna Nyala Api Berbeda-beda?
6. Adik Bayi Sudah Bisa Membedakan Warna Merah
Dalam sebuah penelitian menunjukkan bahwa adik bayi yang usianya baru 2 minggu sudah bisa membedakan warna merah, lo.
Hal ini terjadi mungkin karena warna merah memiliki panjang gelombang terpanjang di antara warna-warna lainnya.
Sehingga, warna ini mudah diproses oleh indra penglihatan adik bayi yang baru berkembang.
BACA JUGA : Mengenal Warna Helm Keselamatan, Yuk!