Waspadai Smartphone Bisa Menjadi Sarang Kuman, Berikut 5 Cara Membersihkannya

By Yomi Hanna, Minggu, 29 April 2018 | 03:31 WIB
Jangan menggunakan ponsel kalau sinyal lemah atau bahkan tak ada sinyal.
Jangan menggunakan ponsel kalau sinyal lemah atau bahkan tak ada sinyal. (Hanna Vivaldi)

Kita bisa membersihkan smartphone dengan menggunakan cairan air mineral yang dicampur dengan sedikit cairan alkohol.

Hindari menggunakan air sabun, cuka, pembersih jendela, atau pun alkohol murni, ya.

Sebab, bahan-bahan tersebut dapat merusak perangkat smartphone.

BACA JUGA : Smartphone Basah Ketumpahan Air? Jangan Panik, ini 4 Cara untuk Mengatasinya

2. Cotton Bud

Sebagian besar smartphone kita pasti dilengkapi beberapa lubang kecil, baik lubang headset atau lubang untuk mengecas baterai.

Kita bisa membersihkan bagian-bagian ini dengan menggunakan cotton bud.

Caranya, celupkan cotton bud ke dalam cairan yang berupa campuran air dan alkohol.

Lalu gunakan cotton bud tersebut membersihkan lubang-lubang pada smartphone.

BACA JUGA : Tidak Banyak yang Tahu, Inilah 5 Fungsi Lain dari Wi-fi Smartphone

3. Kain Microfiber

Kain microfiber adalah jenis kain tipis dengan tekstur yang lembut dan halus.