Bikin Gemas! Berang-Berang Laut Suka Tidur Mengambang Sambil Berpegangan

By Iveta Rahmalia, Jumat, 27 April 2018 | 10:22 WIB
Berang-berang laut suka tidur sambil berpengan tangan. (Creative commons)

Jadi, air tidak akan masuk ke hidung dan telinganya saat mereka berada di dalam air.  

Walaupun begitu, ada juga berang-berang laut yang suka menepi untuk tidur atau beristirahat.

BACA JUGA: Pertemanan Hewan Laut di Dunia Nyata

Berang-berang laut suka tidur sambil berpengan tangan. (Creative commons)

Tidur Mengambang Sambil Berpegangan

Berang-berang laut suka sekali tidur mengambang menghadap langit di permukaan laut.

Mirip seperti kita yang tidur telentang di atas kasur.

Biasanya, mereka tidur mengambang seperti ini bersama teman atau kelompoknya.

Kadang-kadang, mereka tidur di antara rimbunan rumput laut agar tidak terbawa arus laut.

Mereka juga suka berpegangan tangan sambil tidur agar tidak terbawa arus, lo.

 Lucu, ya?

BACA JUGA: 7 Harta Karun dari Laut