Ikan Ini Tidak Bisa Melihat, Bagaimana Caranya Mencari Makan?

By Felixia Amanda, Sabtu, 12 Mei 2018 | 04:01 WIB
Blind Cavefish, Ikan Omnivora yang Tidak Bisa Melihat (Felixia Amanda)

Selain itu, bagi mereka mempertahankan mata akan membuat ikan-ikan ini menggunakan banyak energi dengan persedian makanan yang terbatas.    

BACA JUGA: Ikan Tanpa Wajah Ditemukan di Australia!

Kehilangan mata, membuat ikan ini menghemat energi dan tetap dapat bertahan hidup.

Memakan Apa saja yang Mereka Temukan

Blind cavefish termasuk ikan omnivora atau pemakan segala.

Untuk mengimbangi kurangnya penglihatan, ikan ini memakan apa saja yang dapat mereka temukan baik tumbuhan maupun hewan yang sudah mati.

Nah, bagaimana pendapatmu tentang ikan ini?

BACA JUGA: Blobfish, Hewan Buruk Rupa