Walaupun Kecil, Biji Mentimun Juga Kaya Manfaat

By Putri Puspita, Minggu, 20 Mei 2018 | 12:15 WIB
Biji mentimun kaya manfaat (Putri Puspita)

Selain mengusir cacing pita, biji mentimun juga bersifat antiinflamasi sehingga efektif dalam pengobatan pembengkakan selaput lendir yang terjadi pada hidung dan tenggorokan.

Maka itu, biji ketimun sering digunakan untuk meredakan radang tenggorokan.

Bagaimana caranya?

Campurkan biji mentimu dengan air dan sedikit garam. Kemudian, dikumur-kumur.

BACA JUGA: Es Mentimun Khas Aceh