Laos, Salah Satu Negara Asia yang Pernah Dijatuhi 2 Juta Ton Bom

By willa widiana, Selasa, 22 Mei 2018 | 18:55 WIB
Laos, negara yang pernah dijatuhi 2 juta ton bom. (Creative Commons - Darwinek)

Bobo.id – Laos adalah salah satu negara di Asia Tenggara.

Laos termasuk negara yang tidak punya laut, karena terkunci oleh Vietnam, Tiongkok, Myanmar, Thailand, dan Kamboja.

Kita cari tahu segala sesuatu yang berhubungan dengan Laos lebih banyak, yuk, teman-teman.