Yuk, Buat Pisang Bakar Saus Sari Kurma Kreasimu untuk Berbuka Puasa!

By Felixia Amanda, Minggu, 3 Juni 2018 | 16:00 WIB
Pisang Bakar Saus Sari Kurma (Dok.bobo/Ricky Martin)

BACA JUGA: Menu Buka Puasa Apa, ya, yang Enak? Yuk, Coba Buat Mi Kriuk ini!

Lalu, Bagaimana Cara Membuatnya?

Pertama-tama, kupas pisang lalu pipihkan.

Setelah itu, bakar pisang di atas wajan anti lengket sampai warnanya kecokelatan.

Lalu, angkat pisang, taruh di atas piring, dan siram dengan sari kurma.

Selanjutnya, taburkan parutan keju di atasnya.

Mudah bukan?

Yuk, buat pisang bakar saus sari kurmamu sendiri!

Teks: Aan

BACA JUGA: Ice Cream Cake, Hidangan Manis dan Lembut untuk Menu Buka Puasa

Lihat video ini juga, yuk!